Prediksi Hasil Produksi Nanas Kaleng Pada PT. Great Giant Pineapple Menggunakan Long Short-Term MemoryVIYONISA SYAFA SABILA / Sri Karnila, M.Kom / Sains Data, 2025PT. Great Giant Pineapple (GGP) merupakan perusahaan penghasil nanas terbesar di Indonesia yang mengolah nanas menjadi nanas kaleng untuk ekspor. Tingginya permintaan ekspor mengakibatkan perusahaan perlu memperkirakan jumlah produksi agar lebih efisien. Namun, produksi tidak dilakukan setiap hari, ... |